Minggu, 25 September 2011

Jenis Biji - Bijian

Serealia (Bahasa Inggris: cereal), Istilah "serealia" diambil dari nama Dewi Pertanian bangsa Romawi : Ceres dikenal juga sebagai sereal atau biji-bijian merupakan sekelompok tanaman yang ditanam untuk dipanen biji/bulirnya sebagai sumber karbohidrat/pati.

Serealia dibudidayakan secara besar-besaran di seluruh dunia melebihi semua jenis tanaman lain dan menjadi sumber energi bagi manusia dan ternak. Di sebagian negara berkembang, serealia seringkali merupakan satu-satunya sumber karbohidrat.

Berikut daftar Biji-bijian umum di jumpai :
- Jagung
- Gandum
- Gandum Hitam
- Padi
- Jelai
- Sorgum
- Milet
- Triticale
- Buckwheat
- Fonio
- Kinoa


Berikut biji-bijian yang hanya terdapat di tempat tertentu dan tidak byk di kenal :
- Tef
- Zizania
- Kanyiwa
- Bayam Biji


Dan berikut beberapa gandum yang telah di domestikasai:
- Gandum Spelt
- Einkorn
- Emmer
- Gandum Durum



Artikel Terkait Lainnya:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar